Cara Melaporkan Konten yang Tidak Pantas atau Mengganggu di Facebook

Seharusnya ini yang anda lakukan jika mendapati postingan yang tidak sepantasnya di facebook, bukan malah ikut berkomentar, sebaiknya tdk usah di tanggapi lewat komentar yang harus anda lakukan ada laporkan konten itu jika memang menurut anda tidak sepantasnya dipublikasikan dan mengganggu anda. Baca Standar Komunikasi Facebook

Jika anda ingin melaporkan “hal-hal yang tidak pantas atau mengganggu di Facebook (misalnya: ketelanjangan, ungkapan kebencian, ancaman)?” Caranya dengan menggunakan Tautan Laporkan yang muncul di dekat konten itu.

Misalnya jika anda ingin melaporkan / menghapus konten yang tdiak pantas caranya sbg berikut :
  • Foto atau Video
untuk Melaporkan foto atau video:Klik foto atau video itu untuk memperbesarKlik Opsi di kanan bawah


Klik Laporkan Foto untuk foto atau Laporkan Video untuk videoJika Anda mengalami masalah saat melaporkan sesuatu, masuklah dari komputer dan gunakan tautan laporan.
  •  Kiriman
Untuk melaporkan kiriman:Klik  di bagian atas kiriman yang ingin Anda laporkan dan pilih Saya tidak ingin melihat ini


Klik Mengapa Anda tidak ingin melihat ini?Pilih opsi yang paling baik menggambarkan masalahnya dan ikuti petunjuk di layar
  •  Profil
Untuk melaporkan profil:Buka profil yang hendak dilaporkan

Di kanan bawah foto sampul, klik  dan pilih Laporkan Ikuti instruksi di layar

Ini contoh jika laporan anda telah ditinjau dan di Approve


Demikian cara melaporkan apa yang anda anggap tidka pantas atau mengganggu anda, tetapi penting untuk diperhatikan bahwa tidak semua yang anda laporkan akan di Approve karena sesuatu yang anda anggap tidak layak atau  mengganggu Anda belum tentu melanggar Standar Komunitas facebook.

sedikit berbagi mudah-mudah bermanfaat.. 

2 komentar: Leave Your Comments